Saat ini, dari berbagai jenis jajanan anak yang ada dan bisa dengan mudah didapatkan, ada salah satu yang sudah tidak asing dan sangat ikonik di masyarakat Indonesia. Ya, Kinder Joy! Produk ini berisikan cemilan lezat yang sangat disukai oleh anak-anak. Selain itu saat buka KinderJoy, didalamnya juga ada hadiah berupa mainan menarik, lho!
Oleh karena itu, tidak heran mengapa banyak anak-anak yang menyukai dan sangat senang ketika orang tuanya memberikan jajanan ini.
Tak berhenti sampai disitu saja, jajanan ini juga terbuat dari bahan-bahan yang memiliki manfaat bagi tubuh, lho! Apa saja sih bahan-bahan atau komposisi yang terkandung pada Kinder Joy?
Komposisi Kinder Joy
- Gula
- Lemak Nabati
- Susu Skim Bubuk (19,6%)
- Kakao Bubuk (4%)
- Tepung Terigu
- Gandum Panggang
- Pati Gandum
- Barley Bubuk
- Pengemulsi (Lesitin (Kedelai))
- Minyak Nabati
- Protein Whey Perisa Sintetik
- Pengembang (Amonium Bikarbonat; Natrium Bikarbonat)
- Garam
- Gandum
- Kedelai
- Barley.
Dengan komposisi di atas, cemilan ini tentu bisa memberikan banyak manfaat bagi tubuh dan perkembangan anak.
Selain itu, cemilan ini juga aman bagi anak. Hal tersebut karena:
- Proses produksi terjamin
Proses produksi Kinder Joy sangat terjamin kehigienisannya karena diproses oleh para tenaga ahli dan profesional di bidangnya.
- Kemasan bersih dan higienis
Meskipun di dalamnya ada maka makanan dan mainan, namun jangan khawatir karena keduanya dipisahkan, kok! Makanannya dibungkus alumunium foil, sedangkan makanannya dibungkus dengan plastik.
Dengan begitu, sudah pasti kebersihan dan kehigienisan tetap terjaga.
- Terbuat dari bahan berkualitas
Selain daftar komposisi yang sudah disebutkan sebelumnya, Kinder Joy juga mengandung bahan berkualitas lainnya. Salah satunya yaitu biji-bijian yang dihasilkan dari pertanian yang sangat terjaga.
Selain itu ada juga susu yang didapatkan dari peternakan yang sudah tentu terjamin nutrisi nya.
Itulah dia informasi terkait komposisi dan juga manfaat yang bisa didapatkan dari jajanan ikonik Kinder Joy. Bagaimana, sangat menarik bukan? Ingin memberikan jajanan ini pada si Kecil? Beli Kinder Joy di supermarket maupun minimarket terdekat sekarang juga!
meta: jajanan lezat yang sudah menjadi ikonik di indonesia. Tak hanya itu, saat buka kinderjoy juga bisa mendapatkan berbagai manfaat.
+ There are no comments
Add yours